Pemkab Pringsewu Jalin Silaturahmi Dengan Badan Pusat Statistik Pringsewu

Senin, 17 Januari 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pringsewu,– INFONUSANTARA.co.id– Pemkab Pringsewu terus mempererat hubungan kerjasama antar lembaga dengan menjalin komunikasi yang baik dengan jajaran forkopimda setempat. Sebagaimana sebelumnya dengan  Kodim dan Polres,Korps Adhyaksa, kali ini Senin (17/01/22),
Giliran Badan Pusat Statistik Pringsewu yang mendapat kunjungan jajaran Pemkab Pringsewu, terdiri dari Wakil Bupati Pringsewu Dr.Fauzi, Staf Ahli Bupati Bidang Kemasy & Sdm Malian Ayub, S.E.,M.M.,  Asisten I Bidang Pem & Kesra Purhadi,S.Sos.,M.Kes., Kadis Pertanian Siti Litawati, SP,  Sekdis PMP Tri Haryono, S.IP, Kadis Dukcapil Nazri, SH., Kadis P3AP2KB Nang Abidin Hasan., Dinas Kominfo yang diwakili Kepala Bidang Informasi komunikasi publik dan statistik sektoral Rustadi Wijaya., Kabag Perekonomian Ediyanto, SKM., Kabid BAPPEDA Bayu.,

Wabup Pringsewu mengatakan kunjungan ke Kantor BPS selain untuk bersilaturahmi, juga berharap saran dan masukan dari pihak BPS terkait hal-hal yang perlu diperhatikan oleh pemerintah daerah. Ia juga berharap sinergitas serta hubungan baik selama ini dapat lebih ditingkatkan.

Sementara, Kepala BPS Eddy Prayitno,S.Si., M.Si., Trimakasih atas kunjungan Pemkab Pringsewu ke BPS dan kami sangat menyambut baik silaturahmi untuk mepererat sinergitas kedepan nantinnya ,harapan kedepan dengan adanya kunjungan teman – teman Pemkab Pringsewu akan lebih meningkatkan sinergitas kerjasama dan bisa mendapatkan solusi solusi masalah dan pembangunan kedepannya.(Bdr).

Facebook Comments Box

Berita Terkait

ESI Sukses Buka Piala Gubernur E-Sports Lampung 2024.
Pemerintah Pekon Bandar Sukabumi Serahkan PTSL Sebanyak 146 Sertifikat Tahun 2024
Aspal Hotmix di Jln. Jilid Pahlawan dan Bacan Wisma Mas, Terlihat Tipis dan Lapennya diduga Asal-asalan.
 Andro Rohmana  Jadi Ketua Umum FBI Periode 2024- 2028
Enam Mahasiswa FKIP Unila Sukses Ikuti Program SEA Teacher 2024 sebagai Guru Magang di Filipina
HIPMI  Dorong Investasi Sektor Energi Untuk  Peningkatan Ekonomi Provinsi Lampung.
KMLCC English Competition, Kompetisi BahasaInggris di Lampung Jadi Ajang Gen Z Bersinar!
Polsek Talang Padang Identifikasi Pohon Tumbang Timpa Rumah Warga

Berita Terkait

Sabtu, 14 Desember 2024 - 16:36 WIB

ESI Sukses Buka Piala Gubernur E-Sports Lampung 2024.

Kamis, 12 Desember 2024 - 09:27 WIB

Pemerintah Pekon Bandar Sukabumi Serahkan PTSL Sebanyak 146 Sertifikat Tahun 2024

Senin, 9 Desember 2024 - 17:19 WIB

Aspal Hotmix di Jln. Jilid Pahlawan dan Bacan Wisma Mas, Terlihat Tipis dan Lapennya diduga Asal-asalan.

Minggu, 8 Desember 2024 - 19:01 WIB

 Andro Rohmana  Jadi Ketua Umum FBI Periode 2024- 2028

Jumat, 6 Desember 2024 - 08:39 WIB

HIPMI  Dorong Investasi Sektor Energi Untuk  Peningkatan Ekonomi Provinsi Lampung.

Berita Terbaru

Bandar Lampung

ESI Sukses Buka Piala Gubernur E-Sports Lampung 2024.

Sabtu, 14 Des 2024 - 16:36 WIB

Bandar Lampung

 Andro Rohmana  Jadi Ketua Umum FBI Periode 2024- 2028

Minggu, 8 Des 2024 - 19:01 WIB